Pengakuan Anak Minta Uang ke Eddy Gombloh, Berujung Dipukul Ibu Sambung

Minggu, 28 Agustus 2022 | 12:02 WIB
Pengakuan Anak Minta Uang ke Eddy Gombloh, Berujung Dipukul Ibu Sambung
Komedian Eddy Gombloh. (Tangkapan Layar Youtube Humoria Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Di sini, aku hanya menuntut keadilan,” bebernya.

"Semoga mereka mendengar keluh kesah saya dan jeritan tangis hati saya," sambungnya mengakhiri.

Sebelumnya, Diah Pujiati juga mengungkap kecewanya pada Ibu sambung soal kabar Eddy Gombloh pindah agama.

Ia tak diberitahu jika Eddy Gombloh pindah Kristen sejak 2019 dan mempertanyakan surat baptisnya.

Komedian Eddy Gombloh meninggal dunia pada 4 Agustus 2022 di Rumah Sakit Sardjito, Yogyakarta.

Acara pemakaman Eddy Gombloh di TPU Telar Alur, Jakarta Barat, Jumat (5/8/2022). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]
Acara pemakaman Eddy Gombloh di TPU Telar Alur, Jakarta Barat, Jumat (5/8/2022). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]

Eddy meninggal karena mengidap penyakit jantung yang menimbulkan komplikasi ke paru, ginjal, dan hatinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI