Beredar Foto Diduga Kaesang Pangarep Fitting Baju Pengantin Jawa, Banjir Komentar: Meski Bermasker Tetap Dikenal

Yazir Farouk Suara.Com
Kamis, 29 September 2022 | 16:53 WIB
Beredar Foto Diduga Kaesang Pangarep Fitting Baju Pengantin Jawa, Banjir Komentar: Meski Bermasker Tetap Dikenal
Potret Kaesang Pangarep dan Erina Gudono (Instagram/angkasamega)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Btw geng bubar-bubar tebak-tebakannya. Ini mas @helmisuhartono @kaylawartono #askyfebrianti #cpp #beskap," editnya.

Seperti diketahui, Kaesang Pangarep dikabarkan akan menikah dengan Erina Gudono pada Desember 2022 mendatang. Namun keduanya masih merahasiakan detail pernikahan mereka. Kabar pernikahan Kaesang sebelumnya dibenarkan oleh sang kakak, Gibran Rakabuming.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI