
Terbaru, Inara Rusli juga menuntut harta gono-gini dalam gugatan cerainya terhadap Virgoun. Inara akhirnya memang menggugat balik Virgoun setelah sebelumnya sempat ingin mempertahankan pernikahannya. Jika gugatannya dikabulkan maka Inara akan mendapatkan harta gono-gini dari pernikahannya dengan Virgoun.
Itu tadi sumber kekayaan Inara Rusli yang masih terus menerima sorotan. Kisah perselingkuhan Virgoun yang ia bongkar hingga perceraian dan keputusan melepas cadar membuat Inara viral.
Kontributor : Safitri Yulikhah