Dijenguk di Penjara, Medina Zein Nangis-Nangis Minta Maaf ke Marissya Icha

Jum'at, 05 Januari 2024 | 19:12 WIB
Dijenguk di Penjara, Medina Zein Nangis-Nangis Minta Maaf ke Marissya Icha
Medina Zein saat manjelani sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (5/9). [Suara.com/Oke Atmaja]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kasus Medina Zein dan Marissa Icha bermula dari tudingan penjualan tas palsu. Marissa yang merasa dibohongi meminta uangnya kembali.

Alih-alih duitnya dikembalikan, Marissya Icha malah mendapat respons tak enak dari Medina Zein. Dia dan keluarganya dihina serta diancam.

Tak jauh berbeda dengan Marissa Icha, Uci Flowdea juga merasa ditipu perihal tas palsu.

Tahu kalau dilaporkan ke polisi, Medina Zein disebut memberikan ancaman keapda Uci Flowdea. Dia mengancam akan mengebom tempat Uci Flowdea.

Hal itu berujung membuat Uci Flowdea kembali lapor polisi dengan kasus ancaman yang dilayangkan Medina Zein ke Polda Metro Jaya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI