7 Anak Artis Alami Speech Delay, Terbaru Ada Ria Ricis dan Irish Bella

Ismail Suara.Com
Rabu, 12 Juni 2024 | 06:45 WIB
7 Anak Artis Alami Speech Delay, Terbaru Ada Ria Ricis dan Irish Bella
Irish Bella bersama anak sulungnya, Air Rumi Akbar. [Instagram]

5. Dua anak Nirina Zubir

Artis Alami Speech Delay (Instagram/@nirinazubir_)
Artis Alami Speech Delay (Instagram/@nirinazubir_)

Sedikit beda dari yang lain, Zivara Ruciragati Sjarif dan Elzo Jaydo Anvaya anak Nirina Zubir dan Ernest Cokelat justru mengalami speech delay karena terpapar banyak bahasa.

Sejak kecil, anak Nirina Zubir sudah masuk sekolah Mandarin. Nirina dan suami juga kerap berbicara bahasa Indonesia dan Inggris di rumah sehingga membingungkan anak.

Oleh sebab itu, dua anak Nirina Zubir sempat mengalami speech delay. Meski sempat terlambat, dua anak Nirina dan Ernest Cokelat kini sudah berbicara dengan lancar.

6. Uta anak Nycta Gina

Anak Artis Alami Speech Delay (Instagram/@missnyctagina)
Anak Artis Alami Speech Delay (Instagram/@missnyctagina)

Uta anak Nycta Gina dan Rizky Kinos pun pernah mengalami speech delay. Uta diceritakan kerap tantrum karena tak bisa mengungkap isi hatinya.

Padahal seperti diketahui, Nycta Gina dan Rizky Kinos sama-sama berprofesi sebagai penyiar radio. Berkat terapi, Uta kini sudah bisa berbicara dengan lancar seperti Uti sang adik.

7. Sigra anak Anji

Speech Delay (Instagram/@duniamanji)
Speech Delay (Instagram/@duniamanji)

Dalam kasus Sigra anak Anji, speech delay di usia 2,5 tahun yang tak kunjung membaik setelah terapi selama 1 tahun mengungkap hal lain.

Baca Juga: 4 Artis Senasib Ria Ricis yang Pernah Jadi Korban Pemerasan, Ada yang Berakhir Cerai hingga Sampai Setor Rp30 Juta

Dari pemeriksaan empat dokter berbeda, terungkap bahwa Sigra bukan hanya mengalami speech delay, melainkan juga Autism Spectrum Disorder (ASD).

Itu dia beberapa kisah anak artis alami speech delay yang bisa dijadikan pembelajaran orangtua, terutama untuk para orangtua baru nih!

Kontributor : Neressa Prahastiwi

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI