Momen Eca Aura Panggil Kak Seto dengan Sebutan Kakek Tuai Pro dan Kontra

Sumarni Suara.Com
Minggu, 22 September 2024 | 12:10 WIB
Momen Eca Aura Panggil Kak Seto dengan Sebutan Kakek Tuai Pro dan Kontra
eca aura (Instagram/elsaajapasal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Eca please lain kali jadi host belajar dan kenali siapa tamunya dulu," celetuk salah satu netizen.

"Yah emang kakek sih, justru kalo si Eca manggil kaka jadi kaya nggak sopan ga sih. Soalnya umurnya kejauhan emang kaya kakek sama cucu," timpal lainnya.

"Generasi 80an panggil kak, generasi 90an panggil om, generasi 2000 panggil kakek," tambah lainnya.

"Maaf ya Kak Seto, ini Eca anak Gen Z," imbuh lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI