![Ririe Fairus ditemui di Pondok Indah, Jakarta Selatan pada Sabtu (23/11/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/11/23/55945-ririe-fairus.jpg)
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen mengutarakan perasaan simpati kepada Ririe Fairus.
"Semangat Kak Riri, buanglah sampah pada tempatnya," tulis seorang netizen. "Sabar ya Mbak Ririe," ucap netizen lain.
"Semangat Kak Riri. Semoga dapat pengganti yang lebih baik lagi dari sebelumnya. Mungkin Allah merencanakan hal yang lebih indah dari sebelumnya," ujar netizen yang lainnya.