Buntut Rumor Dilecehkan CEO Agensi Sendiri, Gaeun Hengkang dari MADEIN

Sumarni Suara.Com
Sabtu, 30 November 2024 | 06:00 WIB
Buntut Rumor Dilecehkan CEO Agensi Sendiri, Gaeun Hengkang dari MADEIN
Gaeun MADEIN [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Oleh karena itu, jika ada masalah hukum yang muncul, kami akan menanganinya dengan sangat tulus dan memastikan tidak ada keraguan lagi," tambahnya.

Berikutnya, agensi cuma meminta maaf atas pengumuman hengkangnya Gaeun.

"Kami dengan hormat meminta dukungan dan dorongan hangat Anda yang berkelanjutan untuk Gaeun dan MADEIN. Terima kasih," tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI