Oleh sebab itu, warganet sempat mempertanyakan dari mana akun @nikmine17 mendapatkan salinan putusan cerai tersebut.
Banyak yang menduga bahwa Baim Wong memberikan salinan putusan cerainya kepada Nikita Mirzani. Seperti diketahui, keduanya berteman baik.
Di sisi lain, Nikita Mirzani sedang mendekam di penjara. Ramainya protes membuat akun @nikmine17 lantas memilih mematikan kolom komentar di postingannya itu.