Jangan Salah, 5 Kebiasaan Buruk Ini Justru Baik untuk Kesehatan Tubuh!

Minggu, 24 Juli 2022 | 21:56 WIB
Jangan Salah, 5 Kebiasaan Buruk Ini Justru Baik untuk Kesehatan Tubuh!
Ilustrasi bergosip (Pexels.com/RODNAE Productions)

Suara.com - Ada beberapa kebiasaan yang dianggap buruk oleh banyak orang justru baik untuk kesehatan. Bila Anda memiliki salah satu kebiasaan buruk ini mungkin Anda bisa menjelaskan manfaatnya ke orang lain.

Menurut para ahli, bergosip hingga kencing di kamar mandi adalah kebiasaan buruk yang baik untuk kesehatan.

Berikut ini dilansir dari Daily Star, beberapa kebiasaan buruk yang sebenarnya baik untuk kesehatan Anda.

1. Suka terlambat

Anda mungkin pernah merasa kesal bila orang lain tidak tepat waktu atau sebaliknya Anda yang sering terlambat. Tapi tahukah Anda? Sebuah penelitian yang dilakukan oleh Harvard Medical School, orang yang suka terlambat justru lebih ceria dibandingkan lainnya.

2. Suka berantakan

Banyak orang tidak suka dengan seseorang yang memiliki kebiasaan buruk berantakan. Tapi, itu justru ada sisi baiknya.

Jika anak suka meninggalkan barang atau mainannya berantakan di rumah, ada kemungkinan ia adalah anak yang jenius.

Menurut University of Minnesota, sedikit berantakan menandakan seseorang memiliki kecerdasan. Kebiasaan buruk ini justru bisa meningkatkan kreativitas seseorang.

Baca Juga: Lelaki Mesti Waspada, Keseringan Pakai Tisu Magic untuk Seks Bisa Muncul Efek Samping Ngeri Begini!

Ilustrasi Berbincang. (pexels.com)
Ilustrasi Berbincang. (pexels.com)

3. Bermain rambut

Sebuah penelitian tahun 2014 mengungkapkan bahwa kebiasaan memainkan rambut bisa bekerja untuk melawan kebosanan ketika Anda gagal berkonsentrasi.

Kebiasaan ini juga bisa membantu mengurangi kecemasan dan membantu Anda sedikit bersantai sebelum berkonsentrasi.

4. Kencing di kamar mandi

Urine mengandung asam urat dan amonia, yang berarti buang air kecil saat Anda mandi dapat mengurangi risiko infeksi jamur di kaki Anda. Karena itu, kencing di kamar mandi bisa itu justru baik untuk kesehatan.

Tetapi, kebiasaan kencing di kamar mandi ini mungkin buruk bila Anda memiiki luka terbuka. Karena, ini bisa menyebabkan Anda terkena infeksi bakteri.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI