Rangkaian "Langkah Bersama Cegah DBD" yang diselenggarakan di Mal Paskal, Bandung, menghadirkan beberapa kegiatan edukasi seputar DBD dan upaya pencegahannya dari tanggal 6-8 September 2024
"Bersama, kita akan mampu menjadikan DBD bukan lagi penyakit yang menakutkan, dan menciptakan Kota Bandung bebas DBD dengan menjaga implementasi 3M Plus serta mempertimbangkan metode perlindungan lain yang inovatif," tutup Presiden Direktur PT Takeda Innovative Medicines, Andreas Gutknecht.