Percaya Mitos, Pria Ini Malah Didenda Karena Lempar Koin ke Mesin Pesawat

Minggu, 05 Januari 2020 | 19:06 WIB
Percaya Mitos, Pria Ini Malah Didenda Karena Lempar Koin ke Mesin Pesawat
Ilustrasi koin, uang logam. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada akhirnya, Lu Chao pun tetap didenda. Totalnya, dia harus membayar 120.000 yuan atau sekitar 240 juta rupiah.

Selain Lu Chao, insiden macam ini juga pernah terjadi di China. Saat itu, seorang penumpang berusia 31 tahun melempar koin ke mesin pesawat karena disuruh oleh mertuanya.

Mirisnya lagi, Lu Chao malah mengaku jika dirinya tidak sanggup membayar denda semahal itu kepada Lucky Air.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI