Oreo Cocol Sambal Tomat Matang, Netizen: Psikofood!

Kamis, 16 April 2020 | 12:00 WIB
Oreo Cocol Sambal Tomat Matang, Netizen: Psikofood!
Ilustrasi oreo. (Shutterstock)

Suara.com - Sambal tomat sebagai salah satu kuliner nusantara acapkali disandingkan dengan makanan lain supaya menambah cita rasa.

Tak heran, orang Indonesia pun kerap mencocol sambal ke berbagai jenis sajian. Mulai dari olahan daging, gorengan, hingga sayur. Tapi bagaimana jika sambal dipadukan dengan sesuatu yang manis seperti biskuit?

Seorang warga twitter melalui akun @subtanyarl membagikan unggahan nyeleneh dengan memakan sambal bersama oreo. Cuitan pun menarik perhatian netizen.

"Kalian harus coba ini pokoknya, enak masa," tulis si empunya tweet seperti dikutip Suara.com dari @subtanyarl.

Dalam foto yang disematkan, nampak sekeping biskuit oreo yang telah dicocolkan ke dalam sambal tomat.

Oreo Cocol Sambal Tomat Matang. (twitter,com/subtanyarl)
Oreo Cocol Sambal Tomat Matang. (twitter,com/subtanyarl)

Mengetahui gaya makan oreo cocol sambal ini, netizen lain pun memberikan respon beragam. Mayoritas netizen meradang melihat aksi makan nyeleneh yang satu ini.

"Psikofood," tulis salah seorang netizen.

"Penghuni bumi makin aneh," kata netizen.

"Dm aku terbuka bagi siapapun yang ingin cerita tentang masalah hidup termasuk kamu nder," ujar netizen lain.

Baca Juga: Ayam Geprek Oreo Disebut Bentuk Penistaan Makanan, Menurut Kamu?

"Madzhab siapa yang dipake?," timpal netizen lain.

"Tidak berperikeoreoan."

"Penghinaan terhadap sambel tomat matang!," sambung netizen lainnya.

Ilustrasi sambal. (Pixabay/pixi0815)
Ilustrasi sambal. (Pixabay/pixi0815)

Duh, ada-ada saja, ya. Bagaimana tuh rasanya? Ada yang tertarik mencoba oreo cocol sambal tomat?

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI