Strategi Digital Marketing Selamatkan Bisnis Handycraft Milik UMKM Asal Lombok

Vania Rossa Suara.Com
Sabtu, 14 Agustus 2021 | 20:39 WIB
Strategi Digital Marketing Selamatkan Bisnis Handycraft Milik UMKM Asal Lombok
Novia, pemilik KAMI handycraft di Lombok. (Google)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada sesi mentoring Dukung UMKM Indonesia Timur, Novia mendapat ilmu pemasaran di era pandemi, yaitu pemasaran tidak langsung dengan memberi sugesti apa yang harus customer beli di era pandemi. Novia pun menyesuaikan hampersnya dengan menyediakan paket isoman yang berisi obat-obatan dan corona safety kit, agar para customer yang stay at home tetap bisa bersilaturahmi.

“Setelah belajar, praktik, dan evaluasi, akhirnya kami mencapai omzet dua kali lipat dibandingkan sebelum pandemi,” pungkas Novia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI