5. Gunakan serum wajah

Serum dikatakan sangat efektif dan mudah meresap ke kulit. Maka dari itu, gunakan serum wajah sebagai rutinitas perawatan kulit Anda selama di rumah. Caranya, Anda bisa menuangkan produk serum ke telapak tangan secukupnya, lalu oleskan serum ke seluruh permukaan wajah dan leher hingga merata.