Pakai Jumpsuit Gemas, Harga Outfit Baby Rayyanza Ini Bikin Warganet Syok

Jum'at, 03 Juni 2022 | 16:56 WIB
Pakai Jumpsuit Gemas, Harga Outfit Baby Rayyanza Ini Bikin Warganet Syok
Itulah pemotretan Baby Rayyanza Malik Ahmad. Potret Rayyanza yang mana nih yang menurut kalian paling bikin gemas?

Suara.com - Belum lama ini, pasangan Nagita Slavina dan Raffi Ahmad berlibur ke Paris. Pada liburan tersebut Raffi Ahmad memboyong keluarganya sampai asisten rumah tangganya. Liburan kali ini juga menjadi pertama kalinya Baby Rayyanza diajak ke Eropa.

Jika membicarakan keluarga Sultan Andara ini tentu tak bisa jauh dari gaya busana hingga gaya hidup mereka. Kali ini, warganet dibuat insecure dengan harga jumpsuit Baby Rayyanza ketika transit di Bandara Roma.

Dilansir dari akun instagram @fashion_nagitaslavina, jumpsuit yang dikenakan Baby Rayyanza ketika transit di Bandara Roma berasal dari brand Versace.

Foto: Jumpsuit Baby Rayyanza (instagram/fashion_nagitaslavina)
Foto: Jumpsuit Baby Rayyanza (instagram/fashion_nagitaslavina)

Jumpsuit dengan jenis “Barocco Goddes Kids Babygrow” tentu saja harganya mencapai angka jutaan.

Lewat penelusuran di akun instagram @fashion_nagitaslavina, harga jumpsuit merk Versace yang dikenakan Baby Rayyanza dibanderol seharga Rp4,3 juta.

Bisa ditebak, harga dan merek jumpsuit yang dikenakan Baby Rayyanza tentu saja langsung dibanjiri oleh komentar warganet. Berikut beberapa komentar mengenai jumpsuit Baby Rayyanza.

“Pantes banyak CPNS mundur lah, gaji PNS insecure sama baju nya Rayanza,” ujar warganet

“Adek bajumu seharga gaji UMR kakak sebulan,” komentar warganet lain

Ada juga warganet yang berkomentar melarang bajunya jangan sampai dipipisin Baby Rayyanza, “Adek jangan dipipisin ya, mahal loh itu.”

Baca Juga: Ini Alasan Nagita Slavina Lebih Banyak Duit daripada Raffi Ahmad: Anjir Sekarang Gue Salah

“Harga baju dia sama gajiku, gedean baju dia.” tambah salah satu warganet.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI