Meski usianya masih muda, Erina Gudono memiliki perjalanan karier yang cukup mentereng. Mulai dari menjadi Brand Management di Procter & Gamble, ia kemudian bekerja di perusahaan startup dengan menjabat posisi Associate Brand Strategist.
Ia juga pernah bekerja di Bank Indonesia selama 10 bulan, dengan jabatan terakhirnya sebagai Assistant Manager Apprenticeship. Kemudian ia bekerja sebagai Asia Analyst di JPMorgan hingga memutuskan berhenti pada 2022 kemarin.