Lakukan implan payudara
Demi kepuasan pribadi dan menyenangkan sang suami, KD juga melakukan implan payudara untuk mengembalikan bentuk payudaranya seperti saat masih gadis. KD pun tak menyangkal bahwa implan payudara ini dilakukannya juga demi mendukung penampilannya sebagai seorang penyanyi.
Namun, KD juga menegaskan bahwa semua operasi plastik yang dijalaninya dilakukan oleh Dokter yang sudah professional dan berpengalaman di bidangnya.
KD pun juga menyangkal soal isu dirinya melakukan operasi hidung. Ia mengaku bahwa ia hanya mengecilkan cuping hidungnya sehingga terlihat lebih mancung tanpa merombak bentuk aslinya.
Kontributor : Dea Nabila