Pangkat Terakhir AHY yang Pensiun Dini dari Militer, Ngaku Sempat Dikucilkan

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Rabu, 09 Oktober 2024 | 07:15 WIB
Pangkat Terakhir AHY yang Pensiun Dini dari Militer, Ngaku Sempat Dikucilkan
Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY mengikuti sidang doktor terbuka di Unair (YouTube/UNAIRTV)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Sidang doktor terbuka AHY, Senin (7/10)
Sidang doktor terbuka AHY, Senin (7/10)

Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR/BPN) ini mendapatkan gelar Master of Science in Strategic Studies dari Nanyang Technological University, Singapura dan Master in Public Administration dari Harvard University.

Untuk pendidikan doktoral, AHY menyampaikan bahwa ini merupakan salah satu wasiat terakhir dari mendiang ibunya, Ani Yudhoyono.

"Ini bukan hanya sebuah pencapaian akademik, tapi bagi saya juga lebih personal. Karena ini merupakan wasiat terakhir almarhumah Ibu Ani Yudhoyono. Beliau sebelum berpulang sangat berharap saya mendapatkan gelar doktor," ucapnya dalam sidang doktor terbuka, Senin (7/10),

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI