Netizen Pertanyakan Jabatan Raffi Ahmad Saat Resmikan Sam's Studio: Terang-terangan Banget Manfaatinnya

Senin, 09 Desember 2024 | 15:59 WIB
Netizen Pertanyakan Jabatan Raffi Ahmad Saat Resmikan Sam's Studio: Terang-terangan Banget Manfaatinnya
Raffi Ahmad usai meluncurkan Sam's Studio. [Instagram/samsstudio.id]

Menurutnya kala itu, RANS Entertainment hanya berkecimpung pada urusan bisnis makanan di jaringan ini dan bukan sebagai pemilik.

"Sebenernya bukan punya pribadi, sih, ini kan kita kerja sama memang. Kalau aku tuh makanannya sama Nagita. Jadi Nagita juga buka, kayak nasi gorengnya, Rojo Sambel-nya, biar memancing UMKM-UMKM. Tapi intinya memang pemerintah dan pengusaha memang harus saling bersinergi," jelas Raffi Ahmad.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI