5 Masjid Bersejarah di Medan Kini Tampil Lebih Menarik untuk Wisata Religi

Vania Rossa Suara.Com
Kamis, 01 Mei 2025 | 23:49 WIB
5 Masjid Bersejarah di Medan Kini Tampil Lebih Menarik untuk Wisata Religi
Masjid Bersejarah di Medan Direvitalisasi. (dok. Nippon Paint)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam kegiatan ini, Nippon Paint berkolaborasi dengan beberapa mitra toko Nippon Paint di Medan untuk memastikan pelaksanaan pengecatan ulang berjalan dengan lancar dan sukses.

Selain bangunan rumah ibadah, program CSR ini juga telah menjangkau destinasi budaya bersejarah di kota Medan seperti Istana Maimoon.

Dengan kontribusi ini, Nippon Paint berharap dapat terus memperluas dampak positifnya, menjangkau lebih banyak komunitas, dan memberikan kontribusi yang berkelanjutan bagi masyarakat kota Medan, sehingga program ini dapat menjadi contoh bagi inisiatif sosial lainnya.

Upaya mempercantik masjid-masjid ini bukan hanya soal estetika, tapi juga bagian dari pelestarian warisan budaya dan peningkatan kualitas pengalaman wisata religi di Medan. Bagi wisatawan yang ingin merasakan suasana spiritual sambil mengenal sejarah Islam di Sumatera Utara, lima masjid ini patut dikunjungi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI