Formula hyaluronic acid yang dimiliki dapat melembap lapisan kulit sehingga tetap terhindrasi sepanjang hari. Teksturnya ringan, dingin dan tidak meninggalkan whitecast.
Harga: Rp57.750
5. Azarine Ceraspray Sunscreen Spray Triple UV Protectir SPF50 PA+++
![Azarine Ceraspray Sunscreen Spray Triple UV Protectir SPF 50 PA+++ . [azarinecosmetics.co.id]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/05/20/14638-azarine-ceraspray-sunscreen-spray-triple-uv-protectir-spf-50-pa.jpg)
Sunscreen ini kaya manfaat dan memiliki kemasan yang praktis. Tinggal semprot secara merata pada bagian kulit yang terpapar matahari.
Diperkaya Collagen Water, 7x Ceramides dan CICA, pemakaian sunscreen ini membuat kulit terlindungi, halus dan kenyal. Gunakan 2-3 jam sekali untuk hasil terbaik.
Harga: Rp34.350-Rp65.000