5 Mobil Bekas buat Touring: Nyaman Dalam Kabin Lapang, Tangguh Bawa Banyak Orang

Eko Faizin Suara.Com
Minggu, 08 Juni 2025 | 19:50 WIB
5 Mobil Bekas buat Touring: Nyaman Dalam Kabin Lapang, Tangguh Bawa Banyak Orang
5 Mobil Bekas buat Touring: Nyaman Dalam Kabin Lapang, Tangguh Bawa Banyak Orang. [Drive Place]

Panther mendapat julukan “rajanya diesel” karena mobil ini sempat merajai segmennya selama bertahun-tahun sebelum akhirnya dihentikan produksinya akhir 2020.

Karena statusnya raja, maka mesinnya yang berseri 4JA1, 2.5 liter bertenaga 80 Hp torsi 192 Nm jangan diragukan lagi ketangguhannya.

Terutama dalam melahap jalur-jalur perbukitan dengan tanjakan-tanjakan ekstrem.

Untuk perjalanan jauh, Panther sangat cocok lantaran perawatannya mudah, spare part melimpah, bantingan empuk dan yang terpenting BBM-nya cukup irit (12 km/liter dalam kota).

Apalagi mesinnya masih ramah terhadap biosolar.

Panther LV Turbo 2008-2010 bisa dimiliki dengan harga kisaran Rp100 juta hingga Rp130 juta.

3. Hyundai H-1

Hyundai H-1 merupakan mobil touring yang lebih nyaman dan berkesan mewah. Mobil ini piluhan terbaik sebagai alternatifnya Toyota Alphard.

Pilihan mesinnya juga lengkap, ada mesin bensin dan mesin diesel. Calon pembeli bebas membandingkan sesuai kebutuhan.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Mobil Bekas Surabaya Budget di Bawah Rp100 Juta, Performa Gak Murahan

Pilihan yang terbaik dan ekonomis, bisa memilih H-1 bermesin diesel. Dengan mesin berkode A II 2.500 liter turbo dengan tenaga 170 PS dan torsi 392 Nm, bodi H-1 yang dikenal bongsor, bisa menari lincah saat dipacu kencang.

Di pasaran saat ini ada dua tipe yang bisa dipilih yakni model XG dengan 9 kursi dan varian Royale dengan 7 kursi, di mana baris kedua adalah captain seat.

Hyundai H-1 CRDI Royale 2012 sampai XG Petrol 2017 bisa didapat sengan anggaran Rp200 jutaan.

4. Toyota Nav1

Mobil ini dikenal memiliki fitur-fitur penunjang kenyamanan yang memadai seperti captain seat dan layar flip down pada baris kedua, AC dual zone, power sliding doors, armrest pada setiap kursi dan auto up-down di semua kaca.

Selain nyaman, ketangguhannya juga tak perlu diragukan berkat mesin 1.8 liter 3ZR-FE dengan tenaga 158 hp dan torsi 196 Nm.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI