7 Rekomendasi Sepatu Onitsuka Tiger dengan Desain Maskulin untuk Pria

Agung Pratnyawan Suara.Com
Senin, 20 Oktober 2025 | 09:13 WIB
7 Rekomendasi Sepatu Onitsuka Tiger dengan Desain Maskulin untuk Pria
Onitsuka Tiger Mexico 66. [Onitsuka Tiger]

GSM SD adalah pilihan sempurna bagi pria yang ingin tampil maskulin tanpa kehilangan gaya santai.

3. Onitsuka Tiger Mexico 66

Onitsuka Tiger Mexico 66. [Onitsuka Tiger]
Onitsuka Tiger Mexico 66. [Onitsuka Tiger]

Kalau Anda suka dengan model maskulin dan retro, maka Onitsuka Tiger Mexico 66 bisa menjadi pilihan yang pas.

Model legendaris ini menjadi simbol gaya pria maskulin yang menghargai sejarah dan keaslian. Desain ramping dan garis khas Onitsuka menonjolkan sisi disiplin dan percaya diri.

Onitsuka Tiger Mexico 66 cocok untuk pria aktif yang ingin tampil sporty namun tetap stylish. Mexico 66 menunjukkan bahwa kejantanan sejati bisa hadir dalam kesederhanaan yang berkelas.

4. Onitsuka Tiger EDR 78 Mantle Green

Onitsuka Tiger EDR 78 Mantle Green. [Onitsuka Tiger]
Onitsuka Tiger EDR 78 Mantle Green. [Onitsuka Tiger]

Warna hijau army memberikan kesan maskulin, kuat, dan siap menghadapi tantangan.

Onitsuka Tiger EDR 78 Mantle Green juga memiliki desain trail-inspired menunjukkan semangat petualang dan ketahanan tinggi.

EDR 78 cocok bagi pria yang gemar eksplorasi dan tidak takut kotor. Sepatu ini memadukan aura militer dengan gaya retro yang gagah.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Sepatu Streetwear Pria Biar Gaya Makin Trendy dan Kekinian!

5. Onitsuka Tiger Dentigre LS Black

Onitsuka Tiger Dentigre LS Black. [Onitsuka Tiger]
Onitsuka Tiger Dentigre LS Black. [Onitsuka Tiger]

Seperti diketahui, Onitsuka Tiger Dentigre LS Black didominasi warna hitam menonjolkan sisi misterius dan berwibawa dari seorang pria.

Desainnya chunky dan futuristik memberi kesan kuat dan modern. Selain itu, Dentigre LS dirancang untuk pria yang ingin tampil tegas di setiap langkah.

Kenyamanan tinggi berpadu dengan siluet garang menjadikannya simbol kekuatan maskulin masa kini.

6. Onitsuka Tiger Serrano CL Cream Steeple Grey

Onitsuka Tiger Serrano CL Cream Steeple Grey. [Onitsuka Tiger]
Onitsuka Tiger Serrano CL Cream Steeple Grey. [Onitsuka Tiger]

Kalau Anda tipe orang yang simpel, maka bisa memilih Onitsuka Tiger Serrano CL Cream Steeple Grey.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI