Kerusuhan Sedang Terjadi di Dogiyai, Delapan Orang Tewas

Siswanto Suara.Com
Selasa, 06 Mei 2014 | 13:38 WIB
Kerusuhan Sedang Terjadi di Dogiyai, Delapan Orang Tewas
Ilustrasi polisi [Antara/Suryanto]

Suara.com - Kerusuhan besar sedang terjadi di Kabupaten Dogiyai, Provinsi Papua, hari ini, Selasa (6/5/2014).

Menurut informasi yang diterima suara.com dari anggota DPRD Dogiyai Clara A Gobay, kerusuhan berlangsung sejak tadi pagi.

"Sejak pagi hingga siang hari ini, ada delapan korban tewas di tempat," kata Clara.

Korban terdiri dari satu anggota polisi, satu anggota satuan Brimob, tiga pedagang asal Makassar, dan tiga warga Dogiyai.

Kerusuhan tersebut dipicu oleh ketidakpuasan masyarakat terhadap penetapan calon anggota legislatif (caleg) DPRD Kabupaten Dogiyai dan pleno penetapan hasil DPRP Papua oleh KPU dan Panwas Dogiyai yang diintervensi oleh Bupati Dogiyai.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI