Dari April 2016 hingga Juni tahun ini, dampak embargo AS pada perdagangan luar negeri Kuba mencapai lebih dari empat miliar dolar AS. Keterbatasan penanaman asing serta sulitnya mendapatkan pinjaman untuk pembangunan berarti negara itu harus secara langsung mengalami kesulitan ekonomi serta dampak kemanusiaan terhadap rakyat Kuba, kata duta besar Ekuador di sidang Majelis Umum.
Lagi, AS Ogah Cabut Embargo Atas Kuba
Yazir Farouk Suara.Com
Kamis, 02 November 2017 | 06:53 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Indonesia Getol Negosiasi Bareng AS, Hubungan dengan China Terancam?
27 April 2025 | 07:34 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI