Ini Bekal untuk Aktivis agar Akun Media Sosial dan WhatsApp Tak Mudah Diretas

Senin, 07 Juni 2021 | 22:43 WIB
Ini Bekal untuk Aktivis agar Akun Media Sosial dan WhatsApp Tak Mudah Diretas
Ilustrasi hacker
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Nomor HP juga jangan pakai prabayar sehingga kalau ada masalah bisa cepat ditanggapi oleh operator," sambungnya. 

Dia melanjutkan, admin atau karyawan yang mengelola media sosial  tidak sembarang membuka pesan yang berisi tautan. 

"Ya kalau sembarangan mengklik tautan yang mengandung malware atau sudah ada trojan tertanam di perangkatnya bisa saja kredensialnya bocor," ujar Alfons 

"Tetapi kalau sudah di proteksi TFA kan harusnya sangat sulit diambilalih," imbuhnya. 

Agar pengamanan semakin kuat, Alfons menyarankan agar menggunakan aplikasi antivirus. 

"Kalau pakai antivirus yang baik dan berhati-hati dalam mengklik tautan,  mungkin akan lebih terlindung," ujarnya. 

Kendati demikian, Alfons mengakatakan sejumlah sarannya itu tetap memiliki celah terjadinya peretasan. Namun setidaknya beberapa hal itu dapat meminimalisasi potensi  pembajakan. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI