Viral Olshop Kemasi Misteri Boks Isi Plastik Gulung, Bikin Publik Meradang

Selasa, 15 Juni 2021 | 15:14 WIB
Viral Olshop Kemasi Misteri Boks Isi Plastik Gulung, Bikin Publik Meradang
Misteri boks isi plastik gulung (IG)

Suara.com - Sebuah video memperlihatkan seorang admin online shop (olshop) sedang membungkusi paket pesanan diduga misteri boks mendadak viral di media sosial.

Warganet menyoroti isi dalam misteri boks tersebut yang sengaja diisi dengan gulungan bubble wrap.

Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @nenk_update hingga mencuri perhatian publik.

Dalam video berdurasi singkat itu, tampak seorang pemuda sedang sibuk mengisi paket-paket misteri boks yang akan dikirimkan kepada para pembelinya.

Misteri boks isi plastik gulung (IG)
Misteri boks isi plastik gulung (IG)

Ironisnya, misteri boks tersebut diisi dengan gulungan bubble wrap berwarna hitam sebagai hadiah dari kotak misteri yang dipesan oleh pembeli.

Seperti diketahui, belakangan ini sejumlah olshop menjual misteri boks dengan beragam penawaran hadiah yang menggiurkan.

Mulai dari HP, jam tangan mewah hingga barang branded lainnya yang dijual dengan harga murah meriah.

Tak jarang publik merasa tertipu saat mendapatkan isi misteri boks yang tak sesuai dengan ekspektasinya.

Penampakan video admin olshop isi paket misteri boks dengan bubble wrap itu langsung dibanjiri komentar dari publik.

Baca Juga: Drama Bayi Tertukar Usai bersalin di RS, Ending Berakhir Bahagia

Banyak warganet geram dengan modus olshop menjual misteri boks hanya sebagai kedok penipuan semata.

"Nanti kurir yang disalahin," ucap seorang warganet.

"Enak juga ya jualan misteri boks, jual Rp 5 ribu saja sudah untung," timpal warganet lain.

"Masih saja percaya gituan, yang review dapat HP dan lain-lain itu komplotan yang beli, ujungnya kurir yang disalahkan," balas warganet lainnya.

"Semoga hidupnya enggak tenang," komentar seorang warganet.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI