
Sebuah video beredar di jejaring media sosial tentang seorang pria yang mengalami kerugian puluhan juta.
Disebutkan, uang puluhan juta hilang seketika gara-gara dirinya bermain crypto.
Kisah tersebut dibagikan oleh seorang warganet melalui akun Tiktok. Berdasarkan video itu, uang tersebut merupakan modal nikah bersama calon istrinya.
3. Pembeli Kecewa, Beli Magic Com yang Datang Malah Sabun Colek

Sebuah video di media sosial memperlihatkan seorang wanita yang tengah membongkar barang yang ia pesan secara online.
Dalam tayangan tersebut, wanita itu mengaku belanja secara online. Dia berniat untuk membeli magic com atau penanak nasi.
Setelah barang tersebut datang, dirinya tampak ragu. Barang tersebut terlihat dibungkus plastik dan bubble wrap berwarna hitam.
Baca Juga: Viral, Ibu Diperlakukan Kasar Oleh Anaknya Sendiri
4. Viral Pria Tak Paham Sistem COD Ngamuk Beri Ancaman Bakal Borgol Kurir