Solusi NIK Tidak Ditemukan Saat Daftar CPNS 2021

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 04 Juli 2021 | 10:06 WIB
Solusi NIK Tidak Ditemukan Saat Daftar CPNS 2021
Solusi NIK tidak ditemukan saat daftar CPNS 2021 - Login sscasn.bkn.go.id Daftar CPNS 2021. (sscasn.bkn.go.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5.     Unggah Dokumen dan Persyaratan yang diminta

Adapun beberapa dokumen yang akan diminta ketika anda mendaftar tes CPNS 2021 adalah sebagai berikut:

  • Scan Pas Foto berlatar belakang dengan format file jpeg/jpg.
  • Scan Swafoto jpeg/jpg.
  • Scan KTP maksimal file jpeg/jpg.
  • Scan Surat Lamaran file pdf.
  • Scan Ijazah + Serdik/STR bertipe file pdf.
  • Scan Transkrip Nilai bertipe file pdf.
  • Scan Dokumen Pendukung lainnya bertipe file pdf. 

6.     Verifikasi

Untuk melanjutkan langkah selanjutnya yakni mencetak kartu pendaftaran anda diharuskan untuk lolos dari proses verifikasi

7.     Mencetak Kartu Pendaftaran SSCN

Ketika data diri anda sudah terverifikasi maka anda dapat menlanjutkan dengan mencetak kartu pendaftaran SSCN.

8.     Simpan Kartu Pendaftaran

Simpan kartu pendaftaran dengan baik, anda akan diminta membawa kartu pendaftaran saat menjalani tes seleksi kompetensi dasar.

Demikian solusi NIK tidak ditemukan saat daftar CPNS 2021. Selamat mencoba. Simak baik-baik syarat dan tata cara pendaftaran CPNS 2021 yang dikutip dari situs resminya, SSCASN.

Baca Juga: CPNS 2021 : Politeknik ATI Makassar dan SMK-SMTI Makassar Butuh Dosen dan Guru

Kontributor : Lolita Valda Claudia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI