Sedangkan untuk menghitung luas jajar genjang rumus yang perlu anda gunakan adalah alas x tinggi = a x t
Contohnya:
Sebuah jajar genjang memiliki tinggi 7 cm dan lebar alas 16 cm.
Luas jajar genjang = 16 x 7 = 112 cm2
Demikianlah ulasan tentang sifat jajar genjang lengkap dengan rumus beserta contohnya. Semoga dapat sedikit mengembalikan ingatan kita tentang rumus-rumus bangun datar.
Kontributor : Dhea Alif Fatikha