Menurut Gidion, mayat pria ini pertama kali ditemukan warga sekitar pukul 16.00 WIB pada Selasa (17/5). Saat ditemukan kondisi mayat tersebut terbungkus styrofoam.
"Berbentuk segi panjang ada di seberang sungai," ungkapnya.
Pada Rabu (18/5) dini hari pelaku berhasil ditangkap Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Metro Jaya. Dia ditangkap di kawasan Jatiasih, Kota Bekasi, Jawa Barat.