Lagi Enak Makan, Pelanggan Dikejutkan dengan Jatuhnya Bayi Tikus di Meja, Publik: Jorok Banget

Sabtu, 23 Juli 2022 | 21:08 WIB
Lagi Enak Makan, Pelanggan Dikejutkan dengan Jatuhnya Bayi Tikus di Meja, Publik: Jorok Banget
Lagi makan kejatuhan bayi tikus (Instagram/terangmedia)

Suara.com - Memilih makanan di luar rumah memang perlu jeli, mulai dari hidangannya hingga tempatnya.

Seperti yang dialami oleh seorang perempuan yang makan di warung ini.

Sedang enak-enaknya makan, dia malah kejatuhan hal yang tak terduga.

Perempuan tersebut mengaku bahwa dia kejatuhan bayi tikus dari atap warung yang jatuh tepas di atas dompetnya.

Lagi makan kejatuhan bayi tikus (Instagram/terangmedia)
Lagi makan kejatuhan bayi tikus (Instagram/@terangmedia)

"Lagi makan ada bayi tikus jatuh dari atap," tulis perempuan tersebut.

Dia juga menampakkan tikus kecil yang masih bewarna merah muda senada dengan dompetnya.

"Untung enggak masuk ke piring," tambahnya.

Pada video tersebut dia juga menu jukkan penampkaan atap tanpa plafon langsung ke genteng.

"Mana masih gerak-gerak, kasihan" imbuhnya lagi.

Baca Juga: Suami Meninggal, Sang Istri Berdoa Lekas Dapat Pengganti saat Kuburan Masih Merah

"Pertanda apa ya," tulis akun Instagram @terangmedia.

Video tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.

Lagi makan kejatuhan bayi tikus (Instagram/terangmedia)
Lagi makan kejatuhan bayi tikus (Instagram/@terangmedia)

"Ya amapun kasihan itu anak dibuang sama ibunya, tolong diadopsi," komentar warganet.

"Pertanda rumah makannya akan sepi," imbuh warganet lain.

"Kalau aku itu dah teriak-teriak sambil lari, geli banget," tambah lainnya.

"Pertanda ada tikus melahirkan," tulis warganet di kolom komentar.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI