Selain itu, di bulan Muharram juga terdapat ibadah puasa sunnah yang tingkatannya dinilai hanya satu level di bawah puasa Ramadhan, itu artinya puasa di bulan Muharram sangat dianjurkan untuk umat muslim.
Puasa ini jatuh pada tanggal 9, 10, dan 11 Muharram, sebagaimana dijelaskan Syekh Jalaluddin As-Suyuthi dalam syarah hadits atas shahih Muslim, Ad-Dibaj fi Syarhi Shahihi Muslim ibnil Hajjaj.
Demikian penjelasan tentang 3 keistimewaan bulan Muharram. Semoga informasi ini bermanfaat bagi umat muslim yang membaca dan dapat menambah wawasan sehingga tak lagi meragukan kemuliaan bulan Allah ini.
Kontributor : Rima Suliastini