5 Momen Pertemuan Prabowo Subianto dan Puan Maharani, Ada Sinyal Duet di Pilpres 2024?

Minggu, 04 September 2022 | 18:22 WIB
5 Momen Pertemuan Prabowo Subianto dan Puan Maharani, Ada Sinyal Duet di Pilpres 2024?
Puan Maharani diajarkan Prabowo Subianto menunggang kuda di kediaman Menhan RI, Hambalang, Bogor, Minggu (4/9/2022). [Ist]

Mendengar hal tersebut, Ketua DPP PDI Perjuangan, Puan Maharani pun nampak tersipu malu di hadapan Prabowo Subianto. Puan Maharani terlihat senang dan tersenyum lebar.

Pada saat Prabowo menyampaikan kemungkinan duetnya di capres dan cawapres 2024, Puan tampak melihat ke arah belakang terlebih dahulu, ke tempat para elite Gerindra dan PDIP berdiri sebelum akhirnya tertawa.

Menurut Prabowo, jika memang duetnya tersebut merupakan hal terbaik untuk bangsa dan negara, maka dirinya siap melaksanakan.

"Tentunya perjalanan masih panjang, iya kan? PDIP harus memikirkan, Gerindra juga," kata Prabowo usai pertemuan dengan Puan di Hambalang, Bogor, Minggu (4/9/2022).

5. Posisi Cak Imin Disebut Terancam

Adanya kalimat yang terlontar dari Prabowo Subianto yang menyebutkan bahwa dirinya kemungkinan berduet di Pilpres 2024 dengan Puan Maharani, ancaman tentu terlihat pada Cak Imin.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Pengamat Politik, Ujang Komarudin. Ujang melihat koalisi Gerindra dan PKB tercipta bukan tanpa kesengajaan. 

Ujang menyebutkan bahwa koalisi tersebut merupakan perahu untuk mengantarkan masing-masing ketua umum menjadi kandidat pada Pilpres 2024.

Gerindra yang memenangkan suara lebih banyak daripada PKB tentu akan membuat Prabowo Subianto sebagai calon presiden dan Cak Imin sebagai calon wakil presiden.

Baca Juga: Ditanya Kemungkinan Berduet dengan Puan Maharani, Prabowo: Perjalanan Masih Panjang, PDIP Harus Memikirkan

Konfigurasi tersebut diprediksi tidak akan berjalan, jika PDIP yang mengantongi suara terbanyak sebagai partai pemenang Pemilu di tahun 2019 turut bergabung.

Ujang kemudian menjelaskan sejumlah faktor yang bisa menjadi dasar PKB memilih hengkang dari koalisi jika PDIP bergabung. Salah satu diantaranya yaitu posisi cawapres Cak Imin yang bisa terancam digantikan dengan kader dari PDIP.

Kontributor : Syifa Khoerunnisa

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI