Sapi Australia Seperti Ini Dianggap Seksi, Harganya Sama dengan Mobil Mewah

SiswantoABC Suara.Com
Kamis, 29 September 2022 | 16:56 WIB
Sapi Australia Seperti Ini Dianggap Seksi, Harganya Sama dengan Mobil Mewah
Ilustrasi sapi (unsplash.com/ @mrmrs)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Orang-orang benar-benar mulaimelihat karakteristik yang jauh lebih ilmiah untuk meningkatkan dan menargetkan sifat-sifat tertentu," katanya.

Beli sekarang, bayar belakangan

Pada tahun anggaran 2020-2021, layanan beli sekarang bayar nanti sudah bernilai A$12 miliar, atau lebih dari Rp118 triliun.

Pilihan beli sekarang bayar nanti juga semakin banyak diambil padasektor pertanian karena harga sapi terus meningkat.

Hannah Kerr dari perusahaan Delay Pay, salah satu layanan beli sekarang bayar nanti untuk kalangan petani, mengatakan lebih banyak orang di sektor peternakan yang memilih sistem pembayaranfleksibel.

"Bisnis kami meningkat dua kali lipatdalam 12 bulan terakhir," katanya.

Layanan beli sekarang bayar nanti sudah beroperasi di berbagai industri, seperti peternakan, ternak pejantan, mesin, sarana cocok tanam, dan infrastruktur.

Layanan ini nantinya ingin menjadi bagian utama dalam penjualan sapi jantan.

"Kami tidak berharap vendor untuk menjual produk kami, tetapi untukmendukung mereka dalam menjual lebih banyak [sapi jantan]dan pelanggan bisa membeli lebih banyak," kata Hannah.

Artikel ini diproduksi oleh Erwin Renaldi dari laporan bahasa Inggris.

Baca Juga: Ekspor Sapi Australia Nyaris Terhenti Akibat Wabah Penyakit Mulut dan Kuku di Indonesia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI