Kapolda Jatim Teddy Minahasa Dikabarkan Ditangkap, DPR Minta Kapolri Pecat dan Pidanakan Anak Buah Terlibat Narkoba

Jum'at, 14 Oktober 2022 | 13:29 WIB
Kapolda Jatim Teddy Minahasa Dikabarkan Ditangkap, DPR Minta Kapolri Pecat dan Pidanakan Anak Buah Terlibat Narkoba
Kapolda Jatim Irjen Teddy Minahasa dikabarkan ditangkap terkait kasus narkoba. [Dok.Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagaimana diketahui, Teddy baru saja ditunjuk sebagai Kapolda Jawa Timur menggantikan Irjen Nico Afinta. Dia sebelumnya menjabat sebagai Kapolda Sumatera Barat.

Teddy Minahasa ditetapkan sebagai Kapolda Jatim berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor: ST/2134 IX/KEP/2022.

Sementara Irjen Nico Afinta dimutasi menjadi Staf Ahli Bidang Sosial Budaya ( Sahli Sosbud) Kapolri.

Pada siang ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) juga dikabarkan akan mengumpulkan seluruh pejabat utama Polri, Kapolda, hingga Kapolres di Istana Kepresidenan, Jakarta. Mereka dikumpulkan untuk mendengarkan langsung arahan darinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI