Hakim ke Kuat Maruf: Saudara Kalau Bohong Itu Konsisten

Senin, 05 Desember 2022 | 21:03 WIB
Hakim ke Kuat Maruf: Saudara Kalau Bohong Itu Konsisten
Suasana persidangan dengan terdakwa Kuat Maruf dalam kasus pembunuhan Brigadir J di Pengadilan Negeri Jaksel pada Senin (5/12/2022). [Suara.com/Yosea Arga]

Hakim berpendapat, Kuat mencoba menghubungkan kasus yang ada dengan skenario yang dibuat soal kejadian di Magelang. Atas hal itu Kuat dinilai tak konsisten dalam berbohong.

"Sekarang saudara mau cerita peristiwa seolah ada koneksinya. Saya mau ingatkan, saudara kalau bohong itu konsisten. Apa yang mau kamu buktikan di sini," cecar hakim.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI