Panduan Bacaan Niat Puasa Senin-Kamis dan Puasa Ganti Ramadhan Lengkap

Rabu, 18 Januari 2023 | 14:50 WIB
Panduan Bacaan Niat Puasa Senin-Kamis dan Puasa Ganti Ramadhan Lengkap
Ilustrasi Puasa - Niat Puasa Senin-Kamis dan Puasa Ganti Ramadhan //pixabay.com

Suara.com - Pernahkah kamu merasa resah karena banyak dosa? Jika merasa resah, disarankan dalam agama Islam supaya kita menghadap Allah SWT. Puasa Senin Kamis dan Puasa Ramadhan bisa menjadi sarana untuk mendapatkan ketenangan. Seperti apa niat puasa senin kamis?

Sebentar lagi, Puasa Ramadhan akan tiba. Sebelum itu, kita masih punya kesempatan untuk melaksanakan Puasa Senin-Kamis dan juga puasa ganti Ramadhan, untuk mengganti puasa kita yang bolong di masa bulan Ramadhan sebelumnya. 

Sudah hafalkah kamu dengan niat puasa Senin-Kamis dan Puasa Ganti Ramadhan?

Berikut niat Puasa Senin-Kamis dan Puasa Ganti Ramadhan

1. Niat Puasa Senin

"Nawaitu sauma yaumal itsnaini sunnatan lillahi ta'ala."

Artinya: Saya niat puasa sunnah hari Senin, sunnah karena Allah Ta'ala.

2. Niat Puasa Kamis

"Nawaitu sauma yaumal khomiisi sunnatan lillahi ta'ala."

Artinya: Saya niat puasa sunnah hari Kamis, sunnah karena Allah Ta'ala.

3. Niat Puasa Ganti Ramadhan

Mengganti puasa Ramadan hukumnya adalah wajib bagi kita yang masih mampu. Keharusan dalam menggantu Puasa Ramadhan ini tertuang dalam Al Quran surat Al Baqarah ayat 184. 

Artinya: "(yaitu) dalam beberapa hari yang tertentu. Maka barangsiapa di antara kamu ada yang sakit atau dalam perjalanan (lalu ia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa) sebanyak hari yang ditinggalkan itu pada hari-hari yang lain. Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu): memberi makan seorang miskin. Barangsiapa yang dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan, maka itulah yang lebih baik baginya. Dan berpuasa lebih baik bagimu jika kamu mengetahui."

Adapun bacaan niat puasa ganti Ramadha adalah berikut. 

Allaahumma lakasumtu wabika aamantu wa'alaa rizqika afthortu birohmatika yaa arhamar roohimiin.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI