Acara ini akan bertema: “Suri Tauladan dalam Kehidupan” yang akan diselenggarakan pada:
Tanggal: (Tanggal pelaksanaan)
Waktu: (Jam pelaksanaan)
Tempat: (Lokasi pelaksanaan)
Sebagaimana susunan acaranya adalah sebagai berikut:
- Pembukaan dan sambutan
- Pembacaan Shalawat bersama-sama
- Tausiyah tentang akhlak Rasulullah SAW
- Ceramah inspiratif
- Doa bersama
Adapun kegiatan lainnya pada hari itu adalah shalat berjamaah dan pembagian santunan untuk anak yatim.
Kami mengharap kehadiran seluruh warga sekolah untuk memeriahkan acara ini. Bersama-sama kita tunjukkan rasa cinta dan kasih sayang kita kepada Nabi Muhammad SAW.
Demikian undangan ini kami buat. Atas perhatian dan partisipasinya, kami ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Baca Juga: Viral Jemaah Maulid Nabi Dikasih HP Satu-satu, Warganet Ribut: Share Lokasi
3. Undangan Maulid Nabi di Rumah