• Selanjutnya, verifikasi data dan upload dokumen CPNS dan PPPK
• Tunggu hingga proses verifikasi selesai
• Setelah itu, login ke akun SSCASN dengan NIK dan password setelah mendapatkan email verifikasi
• Lengkapi seluruh profil dan pilih instansi CPNS dan PPPK
• Pastikan jika data yang Anda masukkan sudah benar
• Pilih formasi dan klik daftar
Syarat daftar seleksi CPNS dan PPPK
Bagi peserta yang baru pertama kali mendaftarkan dalam seleksi CPNS dan PPPK melalui link pendaftaran CPNS 2023 di https://daftar-sscasn.bkn.go.id/login, berikut merupakan syarat dan langkah-langkanya.
Terdapat beberapa dokumen yang harus disiapkan sebelum mendaftarkan diri dalam seleksi CPNS dan PPPK 2023. Berikut ini, adalah daftarnya:
Baca Juga: Pertama Kalinya CPNS KPK Dibuka! Ini Daftar Formasi, Persyaratan dan Tata Cara Mendaftarnya
• Nomor Induk Kependudukan (NIK)