Kemnaker dan ILO Bertukar Pandangan dan Informasi soal Kerja Sama dan Kolaborasi di Jenewa

Jum'at, 03 November 2023 | 17:55 WIB
Kemnaker dan ILO Bertukar Pandangan dan Informasi soal Kerja Sama dan Kolaborasi di Jenewa
Pertemuan Kemnaker dan ILO di Jenewa, Swiss. (Dok: Kemnaker)

Suara.com - International Labour Organization (ILO) dan pemerintah Indonesia di bidang ketenagakerjaan bertukar pandangan dan informasi penting mengenai kerja sama dan kolaborasi. Pemerintah Indonesia diwakili Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan, Anwar Sanusi, mengadakan pertemuan bilateral dengan Director of the International Training Centre (ITC-ILO), Christophe Perrin di Jenewa, Swiss, Kamis (2/11/2023) waktu setempat.

Pada pertemuan tersebut, Sekjen Anwar Sanusi mengapresiasi atas semua dukungan dan kerja sama dari ILO kepada Kemnaker. Ia mengharapkan kerja sama ini akan berlanjut dan terus berkembang.

“Saya yakin, melalui dukungan dan kemitraan antara Indonesia dan ILO, bidang ketenagakerjaan akan semakin baik dan terus berkembang,” katanya.

Anwar mengatakan, dukungan dari kerja sama antara Indonesia dan ILO tersebut meliputi dukungan akan pengawasan ketenagakerjaan dan K3 dan dukungan pada hubungan industrial dan jaminan sosial di Indonesia. Selain itu juga dukungan pada bidang pengawasan ketenagakerjaan dan K3, serta hubungan industrial dan jamsos.

Anwar Sanusi juga menyambut baik dukungan dari ILO terhadap perluasan kesempatan kerja dan pelatihan vokasi.

“Saya percaya dari pertemuan dengan ILO, kita telah membuat kemajuan yang signifikan,”ujarnya. Biro Humas Kemnaker

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI