Bobby Bicara soal Bangun Stadion, Geisz Chalifah: Bikin Lampu Saja Seperti Lampu Pocong

Suhardiman Suara.Com
Minggu, 11 Februari 2024 | 16:12 WIB
Bobby Bicara soal Bangun Stadion, Geisz Chalifah: Bikin Lampu Saja Seperti Lampu Pocong
Ilustrasi Geisz Chalifah. (Suara.com/Iqbal Asaputro)

Suara.com - Bobby Nasution menyindir pihak yang dianggap sombong karena membangun stadion. Dirinya mengaku juga bisa membangun stadion di Medan.

Begitu pula Gibran Rakabuming yang disebut mampu membangun stadion di Solo. Sindiran menantu Presiden Jokowi ini mendapat sorotan. Geisz Chalifah pun membalas sindiran tersebut.

"Jangan sombong-sombong kali lah bikin stadion. Bikin lampu saja seperti lampu pocong," tulisnya di akun X seperti dilihat, Minggu (11/2/2024).

Geisz juga mengatakan orang yang mengatakan jangan sombong bikin stadion merupakan bermulut besar, meski tidak menyebut nama Bobby Nasution.

"Banyak kali cakap kau," ungkapnya.

Postingan Geisz Chalifah ini kemudian mendapatkan tanggapan dari warganet.

"Ngurus Bonbin aja ga bisa...kasihan tuh hewannya pada mati, hewan langka lagi..." ucap warganet.

"Maen kan om...memang ngak bisa apa-apanya dia tu...cakap aja yang besar mentang-mentang," kata warganet.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI