Rungkad di Pilpres 2024, Anies Sibuk Hadiri Podcast, Bajunya Curi Perhatian Netizen

Galih Prasetyo Suara.Com
Senin, 20 Mei 2024 | 08:12 WIB
Rungkad di Pilpres 2024, Anies Sibuk Hadiri Podcast, Bajunya Curi Perhatian Netizen
Keok di Pilpres 2024, Anies Ganti Foto Profil Sosmed: Kode Ingin Diajak Prabowo? [Twitter]

Nama Anies usai kalah dari Pilpres 2024 sempat dirumorkan akan kembali maju di Pilkada DKI Jakarta 2024. Namun Anies menyatakan bahwa ia masih mempertimbangkan untuk maju kembali ke kontestasi politik.

Pertimbangan dilakukan Anies setelah adanya undangan dari sejumlah partai politik. Undangan bukan sembarang undangan.

Undangan yang dimaksud dari partai politik ialah tawaran kepada Anies kalau mau dicalonkan menjadi gubernur.

"Saat ini saya sedang mempertimbangkan apakah kembali atau tidak, jadi sedang mempertimbangkan," kata Anies di Kampung Marlina, Muara Baru, Jakarta Utara, Minggu (19/5/2024).

Mendengar ucapan Anies, warga langsung berteriak menyatakan dukungan dan meminta Anies maju lagi dalam Pilkada.

"Saya lagi nimbang nih serius nimbang. kembali apa nggak ya? Kembali apa nggak?" tanya Anies.

"Kembali pak. Kita masih butuh pak Anies," jawab warga.

"Ya, jadi baiknya gimana nih?" timpal Anies.

Baca Juga: Anak Buah Hercules kepada Rocky Gerung: Kamu Cari Kau! Ada Masalah Apa?

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI