Kecam Penembakan Warga di Semarang dan Bangka Belitung, KontraS: Polisi Telah Melakukan Pembunuhan di Luar Hukum

Jum'at, 29 November 2024 | 12:01 WIB
Kecam Penembakan Warga di Semarang dan Bangka Belitung, KontraS: Polisi Telah Melakukan Pembunuhan di Luar Hukum
Ilustrasi seorang pelaku penembakan mengenggam senjata api. (ANTARA/Shutterstock).

Sebelumnya terbaru seorang pria di Bangka Barat Bernama Beni (45) tewas diduga ditembak oleh anggota Brimob Polda Kepulauan Bangka Belitung pada Minggu (24/11/2024).

Penembakan pada Warga Desa Tunggang, Kecamatan Kelapa, Kabupaten Bangka Barat, terjadi setelah Beni dituduh mencuri buah sawit di perkebunan milik PT BPL.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI