Misteri Kursi Menko Polkam: Istana Bungkam, Nama Jenderal Purnawirawan Bintang Tiga Ini Santer

Selasa, 16 September 2025 | 19:21 WIB
Misteri Kursi Menko Polkam: Istana Bungkam, Nama Jenderal Purnawirawan Bintang Tiga Ini Santer
Ilustrasi Istana Kepresidenan, Jakarta. (Suara.com/Novian)
Baca 10 detik
  • Misteri Menko Polkam baru, nama Djamari Chaniago menguat.
  • Petinggi Istana bungkam usai rapat dengan Presiden Prabowo.
  • Posisi Menko Polkam ad interim tidak punya batas waktu.

Suara.com - Misteri siapa yang akan mengisi kursi kosong Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) semakin tebal. 

Nama Letnan Jenderal Purnawirawan TNI, Djamari Chaniago, santer diisukan bakal menggantikan Budi Gunawan.

Namun, pihak Istana masih menjaga rapat-rapat informasi tersebut.

Kepala Badan Pengendalian Pembangunan dan Investigasi Khusus, Aris Marsudiyanto, memilih bungkam saat dicecar wartawan mengenai isu ini.

Ia menegaskan bahwa perombakan kabinet adalah hak prerogatif Presiden Prabowo Subianto.

"Waduh, saya tidak bisa bicara tentang reshuffle ya, biar nanti yang diumumkan beliau," kata Aris usai rapat bersama Prabowo di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (16/9/2025).

Aris berulang kali menolak berkomentar, bahkan saat ditanya apakah kandidat Menko Polkam berasal dari sipil atau militer. 

"Tentang reshuffle jangan tanya saya," ujarnya.

Ia mengaku pertemuannya dengan Presiden hanya membahas program pemerintah, bukan soal reshuffle. 

Baca Juga: Teka-teki Menko Polkam Baru: Nama Mahfud MD hingga Letjen Purn. Djamari Chaniago Mencuat

"Saya tidak ikut diskusi soal itu ya, itu hak prerogatif beliau lah. Ini tadi hanya bicara tentang energi, koperasi merah putih, nelayan dan lain sebagainya," kata Aris.

Ketidakpastian ini diperkuat dengan status Menko Polkam Ad Interim yang dijabat Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin. 

"Namanya ad interim itu tidak ada batas waktu ya mungkin bisa seminggu, dua minggu, sebulan," kata Aris.

Djamari Chaniago (wikipedia)
Letjen (Purn) Djamari Chaniago (wikipedia)

Ia juga mengemukakan hal tersebut untuk menandakan bahwa Presiden Subianto tidak terburu-buru. 

"Tunggu saja."

Pelantikan Rabu Besok?

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI