Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 12 Januari 2026 | 08:45 WIB
Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya
Aparatur Sipil Negara (ASN) (korpri.go.id)

Kompetensi Teknis: Sesuai dengan spesialisasi jabatan yang dilamar.

Kompetensi Manajerial: Menilai kepemimpinan dan manajemen kerja.

Kompetensi Sosial Kultural: Menilai kemampuan beradaptasi dengan keragaman masyarakat.

Mengingat kebijakan rekrutmen ASN bersifat dinamis, pelamar diingatkan untuk tidak mudah memercayai informasi dari sumber yang tidak jelas. Selalu pastikan untuk memantau pembaruan data hanya melalui kanal resmi:

Website resmi Kementerian Agama (kemenag.go.id).

Portal SSCASN milik Badan Kepegawaian Negara (sscasn.bkn.go.id).

Kontributor : Rizqi Amalia

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI