5. Marak Modus Perampasan Kendaraan oleh Debt Collector Palsu, Begini Tipsnya

Belakangan ini, dunia maya kerap diramaikan dengan curhatan warganet yang mengaku menjadi korban perampasan oleh debt collector.
Mirisnya, beberapa perampasan kendaraan tersebut dilakukan oleh debt collector palsu, membuat kendaraan kesayangan menjadi raib seketika.