Jumlah Klakson Truk Bikin Minder, Inikah Raja Telolet Seplanet?

Minggu, 05 Juli 2020 | 16:41 WIB
Jumlah Klakson Truk Bikin Minder, Inikah Raja Telolet Seplanet?
Telolet truk bikin salah fokus. (autoevolution.com)

Suara.com - Le Mecanophone, sebuah truk asal Prancis ini bisa jadi merupakan rajanya "telolet" di antara truk dan bus seplanet.

Dilansir dari Autoevolution, truk ini dilengkapi dengan 42 klakson yang bisa dihidupkan dengan 42 tombol, layaknya organ. Truk berusia tua ini bikinan pabrikan Prancis, Citroen.

Banyaknya klakson ini rupanya tak asal bikin suara berisik. Setiap klakson mempunyai suara khas masing-masing yang bisa menciptakan susunan nada harmoni jika dinyalakan secara benar.

Tak cuma itu, di atas truk ini terdapat panggung yang berfungsi sebagai tempat untuk memainkan "instrumen berjalan" ini.

Telolet truk bikin salah fokus. (autoevolution.com)
Telolet truk bikin salah fokus. (autoevolution.com)

Layaknya alat musik, tentu saja kehadiran truk ini bisa menghibur pengguna jalan, apalagi saat terjebak macet.

Basis mesin yang digunakan, Citroen Reboul, dulunya juga merupakan truk yang bisa disulap demi tujuan apapun, seperti untuk menjual roti ataupun urusan niaga lainnya, bahkan juga digunakan untuk pemadam kebakaran.

Truk ini jenis ini dulunya kerap ditemui di tahun 70-an, bahkan sempat menjadi pecetak rekor sebagai penyembur api terjauh pada tahun 1978-1983. Semburan api ini bisa mencapai jarak sejauh 7 meter, wow!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI