Hati-Hati Membeli Mobil Bekas, Ini Ciri Mobil yang Sudah Capek

Sabtu, 08 Oktober 2022 | 22:00 WIB
Hati-Hati Membeli Mobil Bekas, Ini Ciri Mobil yang Sudah Capek
Panel indikator di dashboard, termasuk penunjukan odometer. Sebagai ilustrasi [Envato Elements/Studio_OMG].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain setir, lihat juga kondisi jok pengemudi. Biasanya jika jam terbang mobil sudah tinggi, jok supir akan terlihat sedikit lebih ambles ketimbang jok penumpang depan. Perlu curiga jika menemukan kondisi seperti ini.

Ban Produksi Baru

Salah satu indikasi lain, walaupun tidak selalu, adalah tahun produksi ban. Setiap ban yang diproduksi memiliki kode produksi tahun pembuatan. Jika misalnya penjual mobil mengatakan bahwa mobilnya masih 25.000 km tapi ban standar yang digunakan sudah diganti dengan ban yang memiliki kode produksi baru, maka perlu waspada.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI